cara mudah menampilkan komentar facebook dan tweet pada twitter di website dan blog
Assalamualaikum Wr.Wb
Selamat malam sahabat blogger lagi pada ngapain ni kali , mudah-mudahan semuanya dalam ke adaan sehat walafiat ya, selalu semangat buat ngeblognya. Ok kali ini Belajar di Perantauan akan menshare tentang cara mudah menampilkan komentar facebook dan tweet pada twitter di website dan blog, yang sebelumya juga pernah kita bahas tentang CARA MEMBUAT DAN MENAMPILKAN POLLING DAN STATISTIK PENGUNJUNG DI WEBSITE DAN BLOG !!!.
Menampilkan Komentar facebook di blog
Tidak di ragukan lagi facebook merupakan salah satu media sosial paling favorit bagi kalangan anak muda. Kabar baiknya, kita dapat memasang komentar facebook pada website kita atau blogg kita, sehingga pengunjung dapar memberikan komentar pada konten weibsite dan blog dengan menggunakan akun facebook.
Pasti teman-teman pernah kan menemukan kasus yang seperti itu , na belajar di perantauan punya solusinya buat teman-temna ni hehe , ikutin cara-cara berikut ini dengan seksama ya ;)
Silahkan di coba teman-teman , semoga berhasil
Menampilkan Tweet pada Twitte di website
Selain facebook Twitter juga menyediakan widget yang dapat menampilkan tweet terbaru pada website/blog kita. Ok langsung saja , lakukan denga keihlasan ya ga hehe !!!
Nah bagaimana teman-teman simple kan , silkahkan di coba mudah-mudahan berhasil , silahkan di share terimakasi (harigato idakimashu) hehe kalo tulisannya jepangnya salah abaikan saja ya ;)
0 Response to "cara mudah menampilkan komentar facebook dan tweet pada twitter di website dan blog"
Post a Comment